Kata Kata Motivasi Supaya Tetap Fokus

Advertisement

Artikel terkait :

Hal paling penting dalam meraih sebuah cita-cita atau tujuan dalam hidup adalah belajar untuk tetap fokus pada satu tujuan. Fokus adalah alat paling ampuh untuk meraih cita-cita, namun fokus juga menjadi ancaman utama yang dapat menggagalkan semua rencana kita apabila tidak fokus dalam menjalaninya. Maka dari ini berikut kami sejiakan beberapa kumpulan kata-kata mutiara terkait dengan pentingnya fokus untuk Anda semua.

Kata Kata Motivasi Supaya Tetap Fokus

Tak masalah jutaan masalah yang menghadang. Jika engkau hanya fokus pada solusi, maka engkau akan mendapatkan solusi.

Cahaya yang difokuskan dapat membakar segala sesuatu.

Berat yang terfokus pada suatu titik akan terasa lebih berat.

Kemampuan untuk fokus adalah sesuatu yang perluh anda asah dalam hidup anda.

Fokuslah pada sasaran anda. Sehingga anda mengetahui sasaran anda tersebut dengan lebih detail.

Fokus akan memberikan anda jaminan untuk tetap berada dalam jalur yang tepat menuju sasaran.

Saat musibah melanda, kebanyakan orang akan berfokus pada penderitaan, itulah sebabnya mereka menderita. Jika saat itu anda fokus kepada kebahagiaan, maka anda akan bahagia.

Seperti sinar matahari. Pikiran anda baru dapat membakar sesuatu jika anda fokuskan.

Untuk memprediksi hasil yang akan dia dapatkan, cukup melihat pada hal apa saja yang ia fokuskan perhatiannya.

Jika disampingmu ada jurang, maka tanpa perhatian yang fokus, anda akan terjung didalamnya.

Bisa dikatakan fokus itu adalah keajaiban. Karena mampu merubah cahaya yang lemah, menjadi api yang membara.

Sebuah semangat, yang difokuskan mampu mengejar ketertinggalan yang bertahun-tahun.

Jika anda berada dimedang perang, tanpa fokus yang tinggi, anda tak akan bisa selamat. Kecuali anda orang yang sangat beruntung.

Saat anda terkenah musibah, hal itu memang menyakitkan. Tapi berusahalah fokus pada pembelajaran yang bisa anda tarik darinya.

Ilmu fokus, adalah salah satu ilmu yang sangat penting diajarkan kepada anak-anak kita. dan juga merupakan salah satu hadiah terbaik yang pernah kita berikan kepada mereka

Semoga kumpulan kata-kata motivasi tetap fokus ini bisa menjadi pegangan bagi Anda untuk fokus terhadap satu juan terlebih dahulu, baru kemudian menentukan tujuan baru yang lainnya.Selain fokus kita harus imbangi dengan berdo'a agar semua rencana yang telah kita susun akan lancar ketika dieksekusi dan sekaligus menjadi sarana mendekatkan diri kepada Tuhan.

Artikel 1000 Kata Kata Motivasi Inspirasi Hidup Penuh Semangat 2017 Lainnya :

Copyright © 2016 - 1000 Kata Kata Motivasi Inspirasi Hidup Penuh Semangat 2017